Sabtu, 21 November 2009

Rangkuman Soal Bab 2

NAMA: ANGGA SUGIANTARA
KELAS: 2 EA11
NPM : 10208138
UNIVERSITAS GUNADARMA

Bab 2
PG.

1.Suatu organisasi yang merupakan salah satu unsure dinamika kehidupan
Bermasyarakat,merupakan pengertian kerjasama menurut cabang ilmunya yaitu…..
A.Ilmu social C. Aspek hukum
B.Ilmu ekonomi D. Pandangan anthropology

2.Di daerah Sumba istilah gotong royong di kenal dengan sebutan……
A.Julojulo C. Pawonda
B.Masohi D. Liliuran

3.Prinsip ilmu social yang di rumuskan dari pengalaman dan merupakan petunjuk
Utama (guideline)dalam mengerjakan seseuatu,adalah prinsip koperasi menurut…
A.ROCHDALE C. HERMAN SCHUIZE
B.RAIFFEISEN D. MUNKNER

4.1 Pendidikan perkoperasian
2 Adanya pembatasan modal
3 Kemandirian
4 Kerjasama antar koperasi
5 Usaha dan ketatalaksanaannya bersifat terbuka
Yang merupakan prinsip koperasi menurut UU No.25 tahun 1992 dan berlaku saat
Ini di Indonesia ada pada nomer……
A.2,3 dan 5 C. 1,3 dan 4
B.1,4 dan 5 D. 1,2 dan 4

5. Tidak ada satupun definisi koperasi yang diterima secara umum,merupakan
Definisi……..
A.Definisi Chaniago C. Definisi ILO
B.Definisi Dooren D. Definisi Hatta







6. Cara manusia membiayai kelangsungan hidupnya dengan bekerja dalam
Masyarakat ,merupakan fungsi koperasi dari segi…….
A.Sosial C. Ekonomi
B.Politik D. Etika

7. 1 Open membership
2 SHU untuk cadangan
3 Democratic control
4 Swadaya
5 Bunga atas modal di batasi
Yang termasuk kedalam unsure prinsip Rochdale adalah…..
A.1,4 dan 5 C. 1,3 dan 4
B.2,3 dan 4 D. 1,3 dan 5

8.Didalam definisi ILO terdapat 6 elemen yang dikandung koperasi yaitu
Dianataranya adalah………
A.Association of person C. Promotion of education
B.Political and religious neutraly D. Intercooperative network

9.ICA (International Cooperative Alliance) merupakan organisasi gerakan
Koperasi yang tertinggi di dunia di dirikan pada tahun…….
A.1818 C. 1890
B.1966 D. 1895

10.Peningkatan kualitas sumberdaya manusia koperasi (SDMK) dalam memajukan
Koperasi,hal tersebut inti dari prinsip eokonomi yang menyangkut ……
A.Kerjasama antar koperasi C. Kemandirian
B.Pendidikan perkoperasian D. Pemberian batas jasa





ESSAY.

1.Pengertian Kerjasama dari sudut pandang anthropology adalah……….
2.Sebutkan definisi koperasi Indonesia menurut UU No.25/1992 tentang
Perkoperasian………
3.Tujuan dari koperasi dalam UU No.25/1992 adalah…….
4.Terdapat 2 makna “ sifat sukarela” dalam keanggotan koperasi yaitu……
5.Koperasi ,gotong royong,tolong menolong sama-sama mempunyai unsur dasar kerja yang
Sama tetapi mempunyai perbedaan yang mendasar yaitu…….





JAWABAN..
PG.
1.A. Ilmu social
2.C. Pawonda
3.D. Munkner
4.C 1,3 dan 4
5.B. Definisi dooren
6.C. Ekonomi
7.D. 1,3 dan 5
8.A. Association of person
9.D. 1895
10.B. Pendidikan perkoperasian

ESSAY.

1.Salah satu bentuk kegiatan yang dilakukan untuk memelihara kelangsungan hidup suatu masyarakat.
2.Koperasi adalah badan usaha yang beranggotakan orang seorang atau badan hukum koperasi,dengan melandaskan kegiatannya berdasarkan prisip koperasi sekaligus sebagai gerakan ekonomi rakyat yang berdasarkan atas azaz kekeluargaan.
3.Memajukan kesejahteraan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya serta ikut membangun tatanan perekonomian nasional
4.1. Anggota koperasi tidak boleh dipaksakan oleh siapapun
2. Seorang anggota dapat mengundurkan diri dari koperasinya sesuai dengan
Syarat yang ditentukan dalam AD/ART koperasi.
5.-Gotong royong adalah kegiatan bersama untuk mencapai tujuan bersama
- Tolong menolong menunjukan pada pencapaian tujuan perorangan.

1 komentar: